Kamis, 10 November 2011

PERINTAH PERINTAH PADA MENU VIEW


Berisi perintah pengaturan tampilan menu-menu aplikasi, terdiri dari :
Nomal Menjadikan tampilan normal pada area kerja
Web Layout Menjadikan tampilan area kerja dengan tata letak Web
Print Layout Menjadikan tampilan area kerja dengan tata letak cetak
Outline Menjadikan tampilan outline pada area kerja
Untuk menampilkan atau menyembunyikan toolbar yang dikehendaki32 Toolbars
Ruler Untuk menampilkan atau menyembunyikan mistar pada area kerja
Dokumen Map Untuk menentukan pada posisi mana pekerjaan yang sedang berlangsung
Header and Footer Untuk membuat Header dan Footer pada berkas
Footnotes Untuk membuat catatan kaki
Comments Untuk membuat catatan komentar pada kata / kalimat dalam berkas lembar kerja
Full Screen Untuk membuat tampilan lembar kerja satu layar penuh
Zoom... Untuk membuat besar / kecil tampilan lembar kerja sesuai yang dikehendaki.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar